Posts

Showing posts from June, 2017

Minyak Bumi

Image
Minyak bumi ( bahasa Inggris : petroleum , dari bahasa Latin petrus – karang dan oleum – minyak), dijuluki juga sebagai emas hitam , adalah cairan kental, berwarna coklat gelap, atau kehijauan yang mudah terbakar, yang berada di lapisan atas dari beberapa area di kerak bumi .  Proses Primer Minyak bumi atau minyak mentah sebelum masuk kedalam kolom fraksinasi (kolom pemisah) terlebih dahulu dipanaskan dalam aliran pipa dalam furnace (tanur) sampai dengan suhu ± 350°C. Minyak mentah yang sudah dipanaskan tersebut kemudian masuk kedalam kolom fraksinasi pada bagian flash chamber (biasanya berada pada sepertiga bagian bawah kolom fraksinasi). Untuk menjaga suhu dan tekanan dalam kolom maka dibantu pemanasan dengan steam (uap air panas dan bertekanan tinggi). Hasil Pengolahan Minyak Bumi Jenis produk paling umum dari penyulingan minyak bumi adalah bahan bakar . Jenis-jenis bahan bakar itu antara lain (dilihat dari titik didihnya): [16] Hasil penyulingan mi